Cara Mengaktifkan Kamera Laptop Windows 7, 8 dan 10, Ketahui Juga Penyebab Serta Solusi Jika Gagal Diaktifkan (2024)

Penulis:Puput Saputro

Diterbitkan:

Kapanlagi Plus - Kamera jadi satu salah satu komponen penting pada laptop. Terlebih pada masa pandemi seperti saat ini, di mana setiap pertemuan dilakukan secara daring atau online. Meski begitu penting, sayangnya saat ini masih banyak yang tidak tahu cara mengaktifkan kamera laptop.

Setiap jenis dan merek, mungkin mempunyai cara mengaktifkan kamera laptop yang berbeda-beda. Sehingga, sebenarnya wajar saja apabila masih ada orang yang bingung bagaimana cara untuk melakukannya. Namun, pada dasarnya cara mengaktifkan kamera laptop bisa dilakukan dengan mudah.

Dirangkum dari berbagai sumber, langsung saja simak ulasan cara mengaktifkan kamera laptop berikut ini.

Advertisem*nt

1. Cara Mengaktifkan Kamera Laptop Windows 7

Cara Mengaktifkan Kamera Laptop Windows 7, 8 dan 10, Ketahui Juga Penyebab Serta Solusi Jika Gagal Diaktifkan (1)

(credit: unsplash)

Selain tergantung merek, umumnya cara mengaktifkan kamera laptop tergantung pada jenis sistem windows yang digunakan. Meski sudah terbilang lawas, sampai saat ini masih cukup banyak orang yang menggunakan laptop dengan sistem perangkat windows 7.

Cara mengaktifkan kamera laptop dengan windows 7 sebenarnya bisa dilakukan dengan mudah dan praktis. Khusus bagi pengguna laptop dengan windows 7, kalian bisa ikuti langkah-langkah berikut ini.

- Langkah pertama, buka kemudian hidupkan laptop kalian.

- Setelah itu, masuk klik tombol start untuk ke masuk ke daftar menu dan aplikasi yang terpasang di laptop.

- Temukan aplikasi kamera. Untuk memudahkan pekerjaan, kalian bisa ketik "Camera" pada kolom pencarian yang tersedia.

- Setelah muncul aplikasi kamera, kalian bisa langsung membukanya dengan melakukan klik.

- Selesai, secara otomatis kamera akan terbuka dan aktif, siap untuk digunakan.

2. Cara Mengaktifkan Kamera Laptop Windows 8

Selain windows 7, windows 8 juga cukup banyak digunakan sebagai sistem perangkat pada laptop. Karenanya, penting juga untuk tahu cara mengaktifkan kamera laptop dengan windows 8, khususnya bagi penggunanya. Dibandingkan cara aktifkan kamera laptop windows 7, pada windows 8 caranya sebenarnya tak jauh berbeda. Namun untuk lebih jelas dan agar tidak bingung, kalian bisa ikuti langkah-langkahnya berikut ini.

- Pertama, nyalakan laptop kalian.

- Jika sudah, klik tombol start kemudian perhatikan daftar menu program dan aplikasi yang terpasang di laptop.

- Cari aplikasi kamera dengan mengetik "Camera" pada kolom pencarian yang tersedia di bagian bawah atau atas tombol start.

- Setelah aplikasi kamera ditemukan, kalian bisa langsung membukanya dengan melakukan klik.

- Selesai, dengan begitu secara otomatis kamera akan terbuka dan aktif dengan sendirinya.

3. Cara Mengaktifkan Kamera Laptop Windows 10

Cara Mengaktifkan Kamera Laptop Windows 7, 8 dan 10, Ketahui Juga Penyebab Serta Solusi Jika Gagal Diaktifkan (2)

(credit: unsplash)

Windows 10 merupakan sistem perangkat terbaru pada komputer dan laptop. Karenanya, sistem ini banyak terpasang pada laptop-laptop keluaran terbaru. Lantaran masih terbilang baru, tak heran jika masih banyak orang yang bingung cara menggunakannya termasuk dalam hal membuka kamera.

Padahal, cara mengaktifkan kamera laptop windows 10 juga sangatlah mudah. Kalian bisa ikuti langkah-langkah berikut ini.

- Pertama, hidupkan laptop kalian.

- Setelah laptop menyala, klik tombol start untuk masuk daftar menu program dan aplikasi yang tersedia di laptop kalian.

- Temukan aplikasi kamera pada daftar menu program dan aplikasi. Atau kalian juga bisa dengan mudah, mencarinya dengan mengetik "Camera" pada kolom pencarian yang tersedia.

- Apabila aplikasi kamera ditemukan, kalian bisa langsung membukanya dengan melakukan klik.

- Selesai, dengan begitu secara otomatis kamera akan terbuka dan aktif secara otomatis.

4. Cara Mengatasi Kamera Laptop yang Tidak Aktif

Cara Mengaktifkan Kamera Laptop Windows 7, 8 dan 10, Ketahui Juga Penyebab Serta Solusi Jika Gagal Diaktifkan (3)

(credit: unsplash)

Jika kalian sudah melakukan cara mengaktifkan kamera laptop di atas, tetapi tidak berhasil mungkin ada beberapa hal yang menyebabkan. Misalnya, aplikasi kamera butuh pembaruan. Maka dari itu, selain cara mengaktifkan kamera laptop, mengetahui penyebab dan solusi jika kamera gagal diaktifkan juga jadi hal yang tak kalah penting untuk diketahui. Berikut beberapa cara mengatasi kamera laptop yang tidak aktif.

1. Melakukan Pembaruan Driver

Seperti yang telah disinggung sebelumnya, salah satu penyebab yang paling sering dari kamera laptop enggan menyala adalah perlu pembaruan atau update. Untuk melakukan pembaruan, caranya pun sangat mudah. Kalian bisa ikuti langkah-langkah berikut ini.

- Sambungkan laptop dengan koneksi internet yang stabil.

- Jika sudah, buka menu device manager kemudian temukan driver untuk aplikasi kamera.

- Setelah berhasil ditemukan, lakukan klik kanan mouse pada driver.

- Kemudian pilih opsi Update Driver Software.

- Selanjutnya, kalian tinggal mengikuti setiap instruksi yang muncul.

2. Menginstal Ulang Laptop

Jika cara tersebut masih tidak berhasil, kalian bisa melakukan instal ulang pada laptop. Sebab bisa jadi, kamera selama ini enggan menyala dan aktif karena memang kinerjanya tidak didukung oleh sistem perangkat atau operasi laptop yang maksimal. Untuk melakukannya, kalian bisa membawa laptop ke tempat penyedia jasa instal ulang laptop.

Itulah di antaranya ulasan cara mengaktifkan kamera laptop pada windows 7, 8, dan 9. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Baca artikel lainnya:
  • Cara Menghapus Pertemanan di FB, Bisa Dilakukan Satu Persatu atau Langsung Banyak Sekaligus

  • Cara Update Google Play Store Beserta Tips Efektif dalam Penggunaan

  • Arti Inovasi Menurut Ahli dan Cara Efektif untuk Menemukan Ide Baru

  • Kata Wawasan dalam Definisi Wawasan Nusantara Mengandung Arti Penting, Pahami Maksud dan Tujuannya

  • Cara Iklan di Instagram Bagi Para Pemula, Ketahui Langkah-Langkahnya

Advertisem*nt

(kpl/gen/psp)

Reporter:

Galuh Esti Nugraini

Cara Mengaktifkan Kamera Laptop Windows 7, 8 dan 10, Ketahui Juga Penyebab Serta Solusi Jika Gagal Diaktifkan (2024)
Top Articles
Latest Posts
Article information

Author: Twana Towne Ret

Last Updated:

Views: 5528

Rating: 4.3 / 5 (64 voted)

Reviews: 87% of readers found this page helpful

Author information

Name: Twana Towne Ret

Birthday: 1994-03-19

Address: Apt. 990 97439 Corwin Motorway, Port Eliseoburgh, NM 99144-2618

Phone: +5958753152963

Job: National Specialist

Hobby: Kayaking, Photography, Skydiving, Embroidery, Leather crafting, Orienteering, Cooking

Introduction: My name is Twana Towne Ret, I am a famous, talented, joyous, perfect, powerful, inquisitive, lovely person who loves writing and wants to share my knowledge and understanding with you.